Eksekutif Boeing Minta Maaf kepada Keluarga Korban 737 Max di Indonesia dan Ethiopia

CEO Boeing Dennis Muilenburg berbicara kepada awak Boeing KC-46 di Paris Air Show, Le Bourget, Senin (17/6).

Eksekutif Boeing, hari Senin (17/6), meminta maaf kepada maskapai dan keluarga korban 737 Max yang jatuh di Indonesia dan di Ethiopia, sementara perusahaan pembuat pesawat Amerika itu berjuang untuk mendapatkan kembali kepercayaan dari regulator, pilot, dan publik global yang sering melakukan perjalanan.

Sementara Boeing berada dalam suasana penuh penyesalan pada pembukaan Paris Air Show, saingannya Airbus meluncurkan jet baru lorong tunggal jarak jauh, mengalahkan Boeing ke pasar yang diprediksi oleh kedua raksasa penerbangan itu akan tumbuh.

Keselamatan berada dalam benak banyak orang dalam acara itu.

“Kami sangat menyesalkan hilangnya nyawa dalam kecelakaan Lion Air pada bulan Oktober dan kecelakaan Ethiopian Airlines pada bulan Maret,” kata Kevin McAllister, CEO Boeing, kepada para wartawan. Sebanyak 346 orang tewas dalam kedua kecelakaan itu.

McAllister juga mengatakan, “Saya minta maaf atas gangguan yang terjadi” pada maskapai-maskapai seiring dengan larangan terbang semua pesawat Max di seluruh dunia, dan kepada penumpang yang terimbas gangguan dalam perjalanan mereka pada musim panas.

Para eksekutif Boeing mengatakan telah dan sedang melakukan berbagai perbaikan pada perangkat lunak Max yang terkait dengan kecelakaan itu, tetapi tidak dapat memprediksi kapan pesawat itu bisa terbang lagi. [lt]

Sumber : VOA Indonesia


Hot this week

Mangku Pastika : Hindari Umat Hindu Pindah ke Agama Lain, Jangan bikin Ritual yang Ribet

  Balinetizen.com, Denpasar Rektor IHDN Denpasar Prof. Dr. Drs. I Gusti...

Serial WeTV Original-TITISAN Tayang 19 November 2020, Tayang Eksklusif di WeTV dan iflix Serentak di 7 Negara

Balinetizen.com, Jakarta-   Platform berbasis aplikasi dan website milik raksasa teknologi...

GP. Ansor : Umat Hindu Tidak Pernah Mempersulit Kegiatan Muslim Bali

  Balinetizen.com, Buleleng - Kejadian penolakan warga Dusun Magir Lor Desa...

Perbekel dan Lurah Diminta Memasang Papan Pengumuman Warga Penerima Bantuan

Balinetizen.com, Jembrana-   Keran bantuan untuk masyarakat terdampak Covid-19, baik dari...

Amplop Berisi Peluru Untuk Paus Fransiskus Disita Polisi

    Balinetizen.com, Roma- Sebuah amplop berisi tiga butir peluru pistol yang...

Hotel Baru Akan Hadir di Seminyak ! Hyde Suites Seminyak Bawa Suasana Kebebasan yang Santai Ala Festival

Balinetizen.com, Seminyak- Hyde Suites Seminyak Bali akan dibuka pada tahun...

Jalan Tol Gilimanuk – Mengwi Masuk PSN Presiden Prabowo

Balinetizen.com, Jembrana Setelah pengembangan Pelabuhan Pengambengan yang pembangunannya diperkirakan...

Pemkot Denpasar Perbaiki Jalan Teuku Umar Barat Tahun 2025 Ini 

Ket foto : Kepala Dinas PUPR Kota Denpasar, AA...

Gubernur Koster harap PICA Fest 2025 jadi Panggung UMKM Lokal, Bebas Sampah Plastik dan Jalankan SE 9

Balinetizen.com, Denpasar Gubernur Bali Wayan Koster, menyambut baik dan mendukung...

Festival Layangan Bali IV digelar Juli, Koster Apresiasi Konsistensi Seniman, Mr Botax: Antusias Peserta Tinggi

  Balinetizen.com, Denpasar Festival Layangan Bali IV yang memperebutkan Piala Gubernur...

Festival Layangan Bali IV digelar Juli, Koster Apresiasi Konsistensi Seniman, Mr Botax: Antusias Peserta Tinggi

Balinetizen.com, Denpasar Festival Layangan Bali IV yang memperebutkan Piala Gubernur...

Raih Kepercayaan Investor, BMG Construction Utamakan Kualitas dan Legalitas

  Balinetizen.com, Badung Perusahaan konstruksi terkemuka, PT Bisa Maju Gemilang (BMG)...
spot_img

Related Articles

Popular Categories