IWO Tulang Bawang Berbagi Takjil ke Masyarakat di Terminal Menggala

Keterangan foto: Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tulang Bawang berbagi Takjil ke masyarakat baik pejalan kaki, maupun pengendara kendaraan bermotor yang melintas di Jalan raya terminal menggala, Kamis (29/05/2019)/MB

(Balinetizen.com) Lampung –

Ikatan Wartawan Online (IWO) Kabupaten Tulang Bawang berbagi Takjil ke masyarakat baik pejalan kaki, maupun pengendara kendaraan bermotor yang melintas di Jalan raya terminal menggala yang berlangsung mulai dari pukul 17.30 WIB, Kamis (29/05/2019).

Ketua IWO kabupaten tulang bawang Ade irawan mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian terhadap sesama di bulan Suci Ramadan 1440 H, “Ini kita lakukan bersama anggota IWO kabupaten tulang bawang, dimana semua takjil ini dari dana kas anggota,” terang Ade Setiawan

Adapun takjil yang dibagikan terdiri dari tiga jenis, yaitu minuman teh gelas dan dadar gulung donat, alhamdulillah kita ada dana kas papar ketua iwo.

Melalui pemberian takjil ini Ketua IWO berharap bisa membantu masyarakat yang sedang menunaikan ibadah puasaa mohon doanya agar IWO sukses kedepannya dan turut serta dalam pembangunan Kota sai bumi Negah nyappur kabupaten tulang bawang,” pungkasnya,

Terpisah, salah satu warga masyarakat yang mendapat takjil tersebut juga mengharapkan agar IWO semakin maju dan dengan pemberitaan yang akurat dan berimbang, “Terimakasih buat IWO, ini sangat membantu kami, semoga IWO semakin sukses,” jelas yuni warga menggala.

Ditempat yang sama pendik selaku bendahara Iwo tuba mengatakan bahwa selama bulan suci Ramadan 1440 Hijiriah, kegiatan saling berbagi ini menunjukan rasa saling peduli sesama umat Islam, terutama kaum du’afah, karena bulan Ramadhan merupakan bulan penuh berkah dan pengampunan, “Semoga ini bermanfaat buat masyarakat dan bisa menjadikan takjil ini makanan atau minuman untuk berbuka,” tukasnya.

Editor: Hana Sutiawati


Hot this week

Mangku Pastika : Hindari Umat Hindu Pindah ke Agama Lain, Jangan bikin Ritual yang Ribet

  Balinetizen.com, Denpasar Rektor IHDN Denpasar Prof. Dr. Drs. I Gusti...

Serial WeTV Original-TITISAN Tayang 19 November 2020, Tayang Eksklusif di WeTV dan iflix Serentak di 7 Negara

Balinetizen.com, Jakarta-   Platform berbasis aplikasi dan website milik raksasa teknologi...

GP. Ansor : Umat Hindu Tidak Pernah Mempersulit Kegiatan Muslim Bali

  Balinetizen.com, Buleleng - Kejadian penolakan warga Dusun Magir Lor Desa...

Perbekel dan Lurah Diminta Memasang Papan Pengumuman Warga Penerima Bantuan

Balinetizen.com, Jembrana-   Keran bantuan untuk masyarakat terdampak Covid-19, baik dari...

Amplop Berisi Peluru Untuk Paus Fransiskus Disita Polisi

    Balinetizen.com, Roma- Sebuah amplop berisi tiga butir peluru pistol yang...

Wanita Australia Dideportasi Usai Curi Laptop di Kuta Utara

      Balinetizen.com, Badung  Rumah Detensi Imigrasi (Rudenim) Denpasar kembali menunjukkan ketegasannya...

Kapolres Jembrana Harap Panitia Pasar Adat Pergung Perhatikan Keamanan

  Balinetizen.com, Jembrana Kapolres Jembrana AKBP Kadek Citra Dewi Suparwati...

Gubernur Koster Launching Sinyal TV Digital Turyapada Tower

  Balinetizen.com, Buleleng Gubernur Bali Wayan Koster melaunching signal tv digital...

Siapkan Perda, Pemkab Buleleng Dukung Penuh Pengembangan Menara Turyapada

Balinetizen.com, Buleleng Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Buleleng mendukung penuh beroperasinya Menara...

Wawali Arya Wibawa Hadiri Karya Ngenteg Linggih di Pura Kawitan Mpu Aji Dukuh Sakti

Balinetizen.com, Denpasar   Wakil Wali Kota Denpasar, I Kadek Agus Arya...

Terapkan Gotong Royong Pembiayaan Aktifkan TMD, Gubernur Koster Berhasil Efisiensi Anggaran hingga Rp 30 M

  Balinetizen.com, Denpasar Pemimpin visioner dan pekerja keras layak disandang Gubernur...
spot_img

Related Articles

Popular Categories