Juri Rekomendasikan Hukuman Mati bagi “The Boy Next Door Killer”

Ashton Kutcher (kanan) memberi kesaksian dalam sidang pengadilan kasus pembunuhan dengan tersangka Michael Gargiulo (tidak tampak).

Juri di Los Angeles merekomendasikan hukuman mati terhadap seorang laki-laki yang dijuluki sebagai “The Boy Next Door Killer.”

Salah seorang korban Michael Gargiulo dibunuh pada suatu malam di tahun 2001 ketika ia berencana bertemu dengan bintang Ashton Kutcher, yang ikut memberi kesaksian dalam sidang pengadilan tersebut.

Juri hari Jumat (18/10) mencapai keputusan itu setelah mendapati bahwa Michael Gariulo, yang berusia 43 tahun, bersalah dalam dua kasus pembunuhan dan satu percobaan pembunuhan.

Tim jaksa menyebutnya sebagai “The Boy Next Door Killer” karena tinggal di dekat seluruh korban.

Ia divonis bersalah dalam percobaan pembunuhan Michelle Murphy tahun 2008, yang juga memberi kesaksian dalam sidang tahap akhir dengan mengatakan pasca serangan itu, ia hidup dalam ketakuan selama bertahun-tahun.

Hakim akan menjatuhkan hukuman terhadap Michael Gargiulo pada Februari mendatang. (em/pp) (VOA)


Hot this week

Mangku Pastika : Hindari Umat Hindu Pindah ke Agama Lain, Jangan bikin Ritual yang Ribet

  Balinetizen.com, Denpasar Rektor IHDN Denpasar Prof. Dr. Drs. I Gusti...

Serial WeTV Original-TITISAN Tayang 19 November 2020, Tayang Eksklusif di WeTV dan iflix Serentak di 7 Negara

Balinetizen.com, Jakarta-   Platform berbasis aplikasi dan website milik raksasa teknologi...

GP. Ansor : Umat Hindu Tidak Pernah Mempersulit Kegiatan Muslim Bali

  Balinetizen.com, Buleleng - Kejadian penolakan warga Dusun Magir Lor Desa...

Perbekel dan Lurah Diminta Memasang Papan Pengumuman Warga Penerima Bantuan

Balinetizen.com, Jembrana-   Keran bantuan untuk masyarakat terdampak Covid-19, baik dari...

Amplop Berisi Peluru Untuk Paus Fransiskus Disita Polisi

    Balinetizen.com, Roma- Sebuah amplop berisi tiga butir peluru pistol yang...

Kunjungi SMA/SMK Negeri Bali Mandara, Pj. Gubernur Mahendra Jaya Yakin Para Siswa Bisa Meneruskan Estafet Menjaga Bali

  Balinetizen.com, Buleleng Untuk pertama kalinya, Penjabat (Pj) Gubernur Bali, S....

Tokoh Tabanan Full Team Siap Menangkan Koster-Giri dan Sanjaya-Dirga

  Balinetizen.com, Tabanan   Sejumlah tokoh politisi Tabanan hadir pada kampanye terbuka...

Pj. Gubernur Bali Mahendra Jaya Kunjungi Turyapada Tower, Solusi Atasi Blank Spot dan Dorong Ekonomi Buleleng

  Balinetizen.com, Buleleng Penjabat (Pj.) Gubernur Bali, Sang Made Mahendra Jaya,...

 188 Atlet Renang Buleleng Berlomba Di Kejuaraan Renang Den Bukit Cup

  Balinetizen.com, Buleleng Ketua Umum Koni Buleleng Ketut Wiratmaja membuka kejuaraan...

Dua Petani Sumba Ditangkap Usai Insiden Pengancaman dengan Parang dan Pedang di Tuban

  Balinetizen.com, Badung  Unit Reskrim Polsek Kuta berhasil mengungkap kasus pengancaman...

GITET 500 kV Ampel New Boyolali Dukung Stabilitas Listrik Jawa, Target Selesai 2025

  Balinetizen.com, Boyolali  Direktur Manajemen Proyek dan Energi Baru Terbarukan PT...

Koster Uji Publik di Unud

Balinetizen.com, Denpasar    Uji Publik Pilkada Bali 2024 terhadap visi misi...
spot_img

Related Articles

Popular Categories